Microsoft Visual Studio 2010 Express adalah software yang dibagikan gratis oleh Microsoft yang ditunjukkan untuk melakukan pengembangan aplikasi, baik itu aplikasi bisnis, aplikasi personal, ataupun komponen aplikasinya, dalam bentuk aplikasi console, aplikasi Windows, ataupun aplikasi Web.
Microsoft Visual Studio 2010 Express mencakup kompiler, SDK, Integrated Development Environment (IDE), dan dokumentasi, sehingga software ini membantu pembuatan code dan lain-lain.
Microsoft Visual Studio 2010 Express dibagi menjadi 4 fitur / bahasa pemrograman yang dapat sobat download secara terpisah yaitu :
- Microsoft Visual Basic 2010 Express
- Microsoft Visual C++ 2010 Express
- Microsoft Visual C# 2010 Express
- Microsoft Web Developer 2010 Express
- Membuat software untuk Windows, contoh antivirus dan calculator
- Membuat game sendiri, contoh game tic tac toe
- Memrogram robot
- Microsoft Visual Basic 2010 Express
- Microsoft Visual C++ 2010 Express
- Microsoft Visual C# 2010 Express
- Micorosft Visual Web Developer
Untuk info lebih lanjut silakan kunjungi website resminya
- NOTE : Microsoft Visual Studio 2010 Express adalah software gratis yang dibagikan oleh Microsoft, Tetapi software ini membutuhkan registrasi setelah 30 hari pemakaian.Tetapi tenang saja registrasi ini Mudah dan yang pasti Gratis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar